Halaman Terpenting!!!


Tuesday, March 20, 2012

Plug n Play



Februari 2002 - 2005 adalah proses pengenalan dimana Vody (lead vokal), Rizky (lead gitar), Dicki (bass) dan Yovi (drum) bertemu.
Setahun lebih berlalu tepatnya Maret 2006 Rizky merasa Band ini harus dikonsep kembali, pada saat itulah Rizky mengajak Heri dari Bandnya yang dulu 'GLOVER' untuk bergabung dan Rizky pulalah yang memberi nama 'PLUG & PLAY' dikarenakan dia membaca Iklan Printer di Koran yang bertuliskan (support “Plug & Play”)
*WOW padahal Kata 'PLUG & PLAY' adalah hal Lumrah yang sering kita temui dan sering disebut di komputer.Tapi malah ketemunya dikoran :D Kemudian mereka sepakat menyebut aliran musik ini “U N I V E R N A T I V E” kombinasi Alternative World Music Rock (begitulah rencana awalnya)


Awalnya mereka membawakan lagu pertama mereka yang berjudul "Comin Back?" dalam Festival Kampus.
Setelah mendapat tanggapan yang cukup bagus, mereka mulai memberanikan diri lewat Festival Indie Nasional untuk membawakan Lagu ke Tiga Mereka berjudul "That’s It!!"
Di Tahun 2007 - 2008, dan pada tahun 2009 mereka mengikuti Festival Indie Nasional dengan single 'Stop Accusing'.
Pada bulan Maret 2009 juga mereka akhirnya meluncurkan album mini (EP) berjudul 'SYNDROMIZE' dan mendapat tanggapan yang sangat bagus pula.

List lagunya :
1. Stop Accusing
2. Betina VS Jantan
3. That's it
4. Automatic Worried



Tapi... pada tahun 2010 tepatnya bulan Oktober, Plug & Play transformasi untuk ketiga kalinya, Rizky dan Yovi mengundurkan diri dan rizky menitipkan amanat ke Edwin Pangestu (ex-Arcoirish) dan Yayau Fernals untuk menggantikan posisi Lead guitar dan Dodi untuk posisi Drum. Tahun 2011 ini mereka juga mengeluarkan single berjudul 'Tak Baik' yang sampe saat ini terpilih oleh Indo single Club dan 9 Web zine dengan rekomendasi Berisik Radio Online serta Radio Jakarta untuk menjadi jagoan tahun ini.
Sampai saat ini mereka masih mempersiapkan album semoga bisa terealisasi pada 2012 mendatang :)

Have a Nice Day
- PLUG & PLAY -